Pages

Friday, June 28, 2019

Inilah 5 Sosok Hantu Menyeramkan dari Berbagai Negara

Liputan6.com, Jakarta - Hantu merupakan suatu sosok yang bagi sebagian orang menakutkan. Apalagi jika sudah menjelang tengah malam dengan kondisi yang sepi, menjadi puncak ketakutan.

Bahkan cerita tentang hantu menjadi favorit bagi kebanyakan orang untuk dijadikan sebuah film. Tak bisa dipungkiri juga, jika horor malah menjadi genre tontonan favorit bagi kebanyakan orang.

Tapi tahukah Anda, sosok hantu di berbagai negara juga memiliki bentuk yang berbeda-beda. Tak hanya itu, di antaranya juga memiliki kisah kelam dibaliknya.

Ingin tahu sosok hantu menyeramkan yang ada di berbagai negara beserta kisahnya? Simak selengkapnya di Channel Terbaik di Vidio berikut ini.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/global/read/4000397/inilah-5-sosok-hantu-menyeramkan-dari-berbagai-negara

No comments:

Post a Comment