Pages

Tuesday, April 30, 2019

Simulasi Pelaksanaan Ibadah Haji di Gelar di Asrama Haji Pondok Gede

Fokus, Jakarta - Ribuan petugas haji menggelar simulasi pelaksanaan ibadah haji di Asrama Haji Pondok Gede, Jakarta Timur. Dengan simulasi, penyelenggaraan ibadah Haji 1440 Hijriah bisa berjalan lancar dan aman.  

Seperti ditayangkan Fokus Indosiar, Rabu (1/5/2019), ribuan petugas haji siap siaga menerima kedatangan jemaah yang datang bergelombang dengan sejumlah penanganan. Termasuk penanganan kesehatan dan transportasi hingga akomodasi hotel untuk para jemaah.

Para petugas ke depannya juga akan semakin sibuk menangangi penyelenggaraan ibadah haji, terutama jelang puncak haji di Azmuna Arafah, Muzdalifah dan Mina, hingga fase kepulangan jamaah.  

Simulasi terbagi dalam tiga daerah kerja (daker), daker Makkah, Madinah dan bandara.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/news/read/3954437/simulasi-pelaksanaan-ibadah-haji-di-gelar-di-asrama-haji-pondok-gede

No comments:

Post a Comment